Total Tayangan Halaman

Senin, 01 November 2010

B. Tahanan Kawat Gulung

          Sebagai bahan dari tahanan ini digunakan kawat dari nikelin yang digulung pada sebuah rangka dari keramik atau porselin. Daya kemampuannya dapat mencapai beberapa ratus watt.

Berdasarkan kegunaantahanan dapat dibedakan atas :
  1. Tahanan tetap
  2. Tahanan tidak tetap
Tahanan Tetap


Tahanan Tidak Tetap (Variable)





    Adalah tahanan yang nilainya tidak tetap/dapat berubah-ubah. Dalam teknik radio banyak digunakan sebagai pengatur keras suara (volume) dan pengatur nada.
 Ada tiga macam tahanan tidak tetap yaitu :
  potensiometer, trimpot dan reostat























 

 

         
       Tahanan tetap adalah tahanan yang nilainya tetap. Tahanan ini banyak digunakan dalam alat elektronika, misalnya dalam radio Transistor. Simbol dan kontruksinya lihat gambar :


Tidak ada komentar:

Posting Komentar